Kelurahan Kukusan gelar upacara HUT RI Ke 72

Suasana saat Upacara pengibaran bendera
Kukusan (WartaMerdeka.id) Upacara menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke 72 bukan hanya dilaksanakan di Istana, tetapi juga sampai ke tingkat Kelurahan, seperti yang dilaksanakan oleh Kelurahan Kukusan, Kecamatan Beji, Kota Depok (17/08/17).

Warta Merdeka di Sosial Media

Kamipun ada di Sosial Media

Twitter : @WartaMerdekaid
Facebook :

Warta Merdeka Indonesia - Saluran Berita Penting

Dengan motto : "Saluran Berita Penting", Warta Merdeka Indonesia mencoba mengolah informasi dan data-data yang ada, serta menyuguhkannya dalam bentuk rubrikasi yang singkat padat jelas.

Sesuai dengan Visi Misi Warta Merdeka Indonesia, yang di dalamnya ada misi Membangun Bangsa dengan Pembelajaran Literasi.

Ditambah oleh banyaknya sukarelawan, yang menyumbangkan perhatiannya terhadap bangsa ini, melalui keikutsertaannya menjadi citizen journalist bagi Warta Merdeka Indonesia. Membuat kami yakin, bahwa Bangsa ini masih memiliki orang-orang yang benar-benar mencintai Ibu Pertiwi dengan aturan baku yang merujuk pada Pancasila dan UUD 45.

Segenap penggiat di Warta Merdeka Indonesia ini, berharap dukungan dari segenap masyarakat Indonesia, agar kami tetap dapat eksis memberikan Pembelajaran Literasi bagi kita semua.

VISI MISI Warta Merdeka

Kami berangkat dari sebuah komunitas yang berminat untuk memberi pencerahan pemikiran bagi masyarakat Indonesia. Agar tidak terpengaruh dengan berbagai analisa Pengamat yang belum tentu tidak memiliki kepentingan material (Menganalisa Berdasakan Titipan).
Untuk itu, kami mengajak kita sekalian untuk menganalisanya sendiri. Sebagai bahan dasar Analisa Stabilitas sebuah Negara, secara umum kita dapat melihat beberapa variabel saja – agar tidak bingung dan keliru.
  1. Komitmen dengan NKRI yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 (ada dalam rubrik Wawasan)
  2. Mengamati kondisi Ekonomi Politik Hankam.
  3. Dampak dari poin 2, amati apa yang terjadi di Nasional
  4. Dampak dari poin 2, amati dampak Nasional yang mempengaruhi Regional dan Internasional, atau sebaliknya.
  5. Amati bagaimana pengamatan Internasional terhadap Negara kita (ada di Rubrik Sorotan)
Olehkarenanya kami menyajikan rubrikasi sederhana ini, agar kita tidak bingung untuk menganalisa Kondisi Negara kita, dan mendukung Pancasila seutuhnya, demi Kesejahteraan anak cucu kita kelak.

Redaksi Warta Merdeka

Dari mulai berdirinya, WartaMerdeka.id (22/09/15), sudah beberapa kali berubah formasinya, tetapi hal tersebut tidak membuat kendur semangat para jurnalis di dalamnya.

Berangkat dari komitmen Membangun Bangsa dengan Pembelajaran Literasi, maka melahirkan motto: "Saluran Berita Penting" bagi Warta Merdeka Indonesia